Senin, 7 April, 2025

Walikota Bengkulu Terima Hibah Lahan Eks Masjid Taqwa Lama untuk Pengembangan...

Bengkulu, CoverPublik.com - Usai melaksanakan salat Jumat berjamaah di Masjid Taqwa Kelurahan Jembatan Kecil pada Jumat (28/3/2025), Wali Kota Bengkulu, Dedy Wahyudi, menerima hibah...

Pantau Posko, Walikota : Kota Bengkulu Aman dan Nyaman, Siap Sambut...

Bengkulu, CoverPublik.com - Walikota Bengkulu Dedy Wahyudi - Wakil Walikota Ronny PL Tobing bersama Kapolda Bengkulu Brigjen Pol Mardiyono, Kapolresta Bengkulu Kombes Pol Sudarno,...

Giliran Simpang Pagar Dewa akan ‘Dipermak’ Walikota

Bengkulu, CoverPublik.com - Tak hanya bundaran Fatmawati simpang lima saja yang dibuat cantik oleh Walikota Bengkulu Dedy Wahyudi, rupanya semua simpang yang ada di...

DWP dan PKK Kota Bengkulu Bagikan Sembako untuk Masyarakat Kurang Mampu

Bengkulu, CoverPublik.com – Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Bengkulu bersama dengan ibu-ibu pengurus Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) turut ambil bagian dalam membahagiakan masyarakat dengan...

Penting, Ini Pesan Kadis Damkar kepada Masyarakat yang mau Mudik

Bengkulu, CoverPublik.com - Bagi masyarakat yang mau berangkat mudik lebaran baik ke luar kota atau pun ke luar provinsi agar tidak terlalu terburu-buru. Pastikan...

Walikota : Insya Allah 2026 Kita Ngantor di Mess Pemda Bengkulu

Bengkulu, CoverPublik.com - Walikota Bengkulu Dedy Wahyudi mengungkapkan akan mulai ngantor di Mess Pemda Pemprov pada tahun 2026. Rencana ini dilakukan jika Pemerintah Provinsi,...

DKPP : Daging yang Dijual di Pasar Aman Dikonsumsi

Bengkulu, CoverPublik.com - Menjelang Hari Raya Idul Fitri, Dinas Ketahanan Pangan Dan Pertanian (DKPP) Kota Bengkulu melalui Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan melakukan pemeriksaan...

Pastikan Lalu Lintas Lancar, Petugas Dishub Mulai Isi Pospam

Bengkulu, CoverPublik.com – Sebanyak 77 petugas dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bengkulu mulai bersiaga di pos pengamanan (pospam) Lebaran, Selasa (26/3/2025). Mereka akan bekerja...

Dinas Sosial dan Satpol PP Bengkulu Tertibkan Pengemis Berkedok Pemulung

Bengkulu, CoverPublik.com   – Dinas Sosial Kota Bengkulu bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan penertiban terhadap pengemis yang berkedok sebagai pemulung di Kota...

Walikota Pastikan Harga dan Pasokan Bapok Stabil Jelang Lebaran

Bengkulu, CoverPublik.com - Pemerintah Kota Bengkulu memastikan harga dan pasokan barang kebutuhan pokok (bapok) tetap stabil menjelang Hari Raya Idulfitri 2025. Pemkot melalui Dinas Perdagangan...

Berita Terbaru

Gubernur Bengkulu Siapkan Masak Akbar dan Tausiah Bersama 100 Ribu Warga

Bengkulu, CoverPublik.com  - Gubernur Bengkulu, Helmi Hasan, menggelar rapat koordinasi untuk mematangkan persiapan acara tausiah dan santap akbar yang akan melibatkan 100.000 warga. Acara...

Mudik Lebaran 2025, Volume Kendaraan di Tol Trans Sumatera Naik 122% termasuk Tol Bengkulu...

Bengkulu, CoverPublik.com  - PT Hutama Karya (Persero) menyampaikan perkembangan terbaru arus mudik dan balik Lebaran 2025 di Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS). Pada Senin,...

Pantai Batu Kumbang Tawarkan Pesona Alam untuk Libur Lebaran

Mukomuko, CoverPublik.com  — Pantai Batu Kumbang yang terletak di Kecamatan Ipuh, Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, menjadi destinasi favorit warga lokal maupun wisatawan dari luar...